Jumat, 21 Mei 2010

Wisata Candi Borobudur


Candi Borobudur terletak di Desa Borobudur,Kecamatan Borobudur,Kabupaten Magelang Jawa Tengah..Untuk tiket masuk dibedakan antara turis lokal dan turis mancanegara..Tiket masuk turis lokal untuk dewasa sebesar 9ribu, dan anak-anak sebesar 5ribu..Sedangkan tiket masuk turis mancanegara untuk dewasa sebesar 99ribu dan anak-anak sebesar 54ribu...Keistimewaan dari candi ini adalah candi ini terdiri dari 10 tingkat yang memiliki kisah-kisah Budha yang dipahatkan pada sepanjang dindingnya..

Wisata Gua Jatijajar


Gua Jatijajar terletak di Desa Jatijajar,Kecamatan Ayah,Kabupaten Kebumen,Jawa Tengah.. Keistimewaan gua ini adalah di depan gua ini terdapat Patung Dinosaurus yang terlihat mengeluarkan air sebagai muara dari mata air yang ada di gua ini...Pengunjung juga bisa melihat banyak ornamen stalagtit, stalagmit, dan tiang kapur (sebagai pertemuan antara stalagtit dan stalagmit)..Untuk harga tiket masih dalam proses konfirmasi..

Wisata Ketep


Obyek wisata Ketep terletak di Desa Ketep,Kecamatan Sawangan,Kabupaten Magelang,Provinsi Jawa Tengah..Keistimewaannya adalah panorama alam pegunungannya yang sungguh memesona dan terdapat sarana pendukung yaitu:Volcano Theatre, dan Volcano Centre..Untuk harga tiket masuk ke lokasi ini hanya 3500/org..Namun apabila pengunjung ingin melihat Volcano Theatre harus membayar lagi sebesar 4 ribu/org, dan untuk Volcano Centre sebesar 4500/org..

Wisata Keraton Kasepuhan


Keraton Kasepuhan terletak di Jl. Keraton Kasepuhan No.43, Kelurahan Kasepuhan, Kecamatan Lemahwungkuk, Cirebon, Jawa Barat..Mengunjungi tempat wisata ini membuat para wisatawan seolah-olah mengunjungi Kota Cirebon tempo dulu..Pengunjung dewasa dikenakan biaya 3ribu sedangkan pengunjung anak-anak dikenakan biaya 2ribu...Buka dari hari Senin-Sabtu pukul 08.00-16.00, dan hari Minggu/Hari Libur pukul 08.00-17.00

Wisata Pantai Pangandaran


Pantai Pangandaran terletak di Kecamatan Pangandaran, Kabupaten Ciamis, Provinsi Jawa Barat..Keistimewaannya adalah pengunjung dapat menikmati panorama alam yang indah dan hamparan yang landai pasir putihnya..Harga tiket masuk masih dalam proses konfirmasi..

Kamis, 20 Mei 2010

Wisata Danau Kawah Putih Gunung Patuha


Danau Kawah Putih Gunung Patuha terletak di Kecamatan Ciwidey,Kabupaten Bandung,Jawa Barat..Berjarak sekitar 46 kilometer ke arah selatan dari pusat kota Bandung..Keistimewaannya adalah keindahan alam sekitar yang masih asri, dapat melihat langsung uap panas yang keluar dari bebatuan yang diinjak, gelegak air di tengah kawahnya, mencium aroma belerang yang tidak terlalu menyengat..Untuk harga tiket masuk masih dalam proses konfirmasi..

Wisata Gedung Kesenian Jakarta



Gedung Kesenian Jakarta ini terletak di Jl.Gedung Kesenian No.1 Pasar Baru Jakarta Pusat..Keistimewaan dari tempat ini adalah ruang pertunjukkan berukuran 24x17.5meter dengan kapasitas sekitar 475 orang..Wisatawan yang ingin menonton pertunjukkan seni dikenakan biaya yang bervariasi..Biaya masuk tersebut disesuaikan dengan jenis pertunjukkan yang biasanya sudah ditentukan sebelum pertunjukkan dimulai..Di lokasi ini juga terdapat hotel,restorant,masjid,wisma,cafe,dan lain-lain..

Rabu, 19 Mei 2010

Wisata Kampung Tugu Jakarta


Kampung Tugu secara administratif termasuk kelurahan Semper Barat Kecamatan Koja Jakarta Utara..Keistimewaan dari tempat wisata ini adalah seolah-olah membawa wisatawan ke suasana kota Batavia jaman dulu..Para wisatawan yang datang tidak dikenakan biaya..

Wisata Kebun Binatang Ragunan Jakarta



Kebun Binatang Ragunan terletak di Jl.R.M.Harsono No.1 Ragunan Jakarta Selatan..Keistimewaan dari kebun binatang ini adalah keberhasilan dalam program penangkaran, contohnya: harimau putih,harimau Sumatra,Orang Utan,Komodo,Ular,berbagai jenis burung dan satwa lainnya.. Selain itu, udaranya sejuk,segar,dan teduh. Wisata ini dibuka setiap hari dari pukul 07.00-17.00.. Harga tiket masuknya 4ribu/org, sedangkan untuk anak di bawah usia 3 tahun tidak ditarik biaya..

Wisata Kampoeng China Jakarta


Kampoeng China terletak di kawasan perumahan kota wisata Cibubur, tidak jauh dari bumi perkemahan Cibubur Jakarta Timur..Keunikannya adalah mayoritas bangunan, patung, dan pernak-pernik barang dagangan berwarna merah menyala. Pengunjung juga bisa menyaksikan Pagoda Lung Hwe, Menara Thai San, dan Menara Huang Shan..Pengunjung tidak ditarik biaya masuk..Wisata ini dibuka tiap hari dari pukul 12.00-20.00 dan hari Sabtu buka lebih awal yaitu pukul 10.00

Selasa, 18 Mei 2010

Wisata Air Terjun Cuban Rondo

Air Terjun Cuban Rondo terletak di Desa Pandesari, Kecamatan Pujon, Kabupaten Malang Jawa Timur..Kelebihan dari wisata ini adalah pengunjung akan disambut dengan deretan pohon pinus dan cemara gunung yang berjajar rapi laksana pasukan penyambut tamu kehormatan

Wisata Pantai Lombang

Pantai Lombang terletak di Desa Lombang,Kecamatan Batang-Batang, Kabupaten Sumenep, Madura, Provinsi Jawa Timur. Pantai ini memiliki kesan istimewa karena memiliki hamparan pasir putih sepanjang 12 kilometer, dan pengunjung dapat melihat deretan pohon-pohon cemara udang. Harga tiketnya pun hanya 5 ribu rupiah

Wisata Gua Maharani

Gua Maharani mempunyai kelebihan daripada gua - gua yang lain yaitu mempunyai gugusan stalaktit-stalagmit yang menawan. Gua Maharani ini terletak di Tanjung Kodok, Kecamatan Paciran, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur.Gua ini dibuka untuk umum dari pukul 07.30-12.00 dan pukul 13.00-17.00

Wisata Pasir Putih

Pantai Pasir Putih dikenal dengan hamparan pasirnya yang putih. Berbagai macam olahraga laut seperti: Berenang, menyelam, maupun selancar dapat dilakukan di pantai ini..Lokasi ini terletak di pinggiran jalan utama Surabaya-Banyuwangi, harga tiketnya pun murah

Senin, 17 Mei 2010

Wisata Kebun Teh Wonosari

Agrowisata Kebun Teh Wonosari terletak di perbatasan dua desa, yaitu Desa Toyomarto, Kecamatan Singosari, dan Desa Wonorejo Kecamatan Lawang, Kabupaten Malang.Kelebihan obyek wisata ini adalah pengunjung dapat menghirup udara segar sambil menyaksikan para pemetik teh..

Wisata-Gunung Tangkuban Perahu

Gunung Tangkuban Perahu adalah salah satu gunung yang terletak di provinsi Jawa Barat, Indonesia. Sekitar 20 km ke arah utara Kota Bandung, dengan rimbun pohon pinus dan hamparan kebun teh di sekitarnya, dengan ketinggian 2.084 meter.

Wisata-Tanah Lot

Obyek wisata tanah lot Bali terletak di Desa Beraban Kecamatan Kediri Kabupaten Tabanan, sekitar 13 km barat Tabanan. Di sini ada dua pura yang terletak di atas batu besar. Satu terletak di atas bongkahan batu dan satunya terletak di atas tebing mirip dengan Pura Uluwatu.

Wisata-Sangeh Bali

Sangeh, adalah sebuah tempat wisata di Bali yang terletak di sebelah utara Ubud, kabupaten Gianyar. Sangeh terkenal dengan monyet-monyet (beruk) yang berkeliaran dengan bebas di sebuah bukit bernama Bukit Sari.

Wisata-Kintamani Bali

Kintamani ialah obyek wisata di Bali yang memiliki pemandangan kawasan pegunungan yang sangat unik dan menakjubkan..Obyek Wisata ini terletak di Desa Batur, Kecamatan Kintamani Kabupaten Daerah Tingkat II Bangli. permukaan laut dengan suhu udaranya berhawa sejuk pada siang hari dan dingin pada malam hari.

Wisata-Garuda Wisnu Kencana Bali

Taman Garuda Wisnu Kencana (GWK) adalah sebuah taman wisata di bagian selatan pulau Bali. Taman wisata ini terletak di tanjung Nusa Dua, Kabupaten Badung, kira-kira 40 kilometer di sebelah selatan Denpasar, ibu kota provinsi Bali. Di areal taman budaya ini, direncanakan akan didirikan sebuah landmark atau maskot Bali, yakni patung berukuran raksasa Dewa Wisnu yang sedang menunggangi tunggangannya, Garuda, setinggi 12 m.

Wisata-Karaoke

Koala The Art Of Music Karaoke & Resto only Rp.100.000 (include soft drink/ 5 pax), disc 10% Food & Beverage..Hub: Bukit Telaga Golf TC-4 No. 2-3 Citraland Surabaya (Samping Ciputra).. Telp:(031) 7408809, (0856) 3022741

Wisata Waterfun Surabaya

Waterfun Plasa Marina Surabaya merupakan usaha pengembangan fasilitas hiburan di Surabaya.Kelebihannya, kita tidak diharuskan untuk berbasah - basahan meskipun dikelilingi oleh air.Lokasi ini terletak di Jl. Raya Margorejo Indah 97-99, Surabaya.Telp (031) 8497660 (hunting), (031)8495143

Wisata Ciputra WaterPark

Ciputra WaterPark (CW) Surabaya berada di area perumahan Ciputra Land Surabaya.Tiket reguler harganya Rp 75.000.Tapi kalo beli di agen2 yang di mobil harganya lebih murah & resmi lagi...

Wisata Taman Safari Prigen

Taman Safari Indonesia adalah tempat wisata keluarga yang berwawasan lingkungan dan berorientasi habitat satwa pada alam bebas.Taman Safari Indonesia II terletak di lereng Gunung Arjuna, Kecamatan Prigen, Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur dengan harga tiket yang sangat murah..










Study Tour

Study Tour with Alfalink free souvenir tanggal 19Juni-04Juli 2010..
Hub : Rich Palace kav.R401-1
Jl. Mayjend Sungkono 149-151
Telp : (031) 5661188

Wisata Monas

Monumen Nasional merupakan salah satu monumen yang didirikan untuk mengenang perlawanan dan perjuangan rakyat.Keistimewaannya adalah bentuk tugunya yang unik.Monumen ini terletak di Jalan Medan Merdeka Jakarta Pusat dengan harga tiket masuk Rp.2500/orang..

Tiket Pesawat

Tiket Pesawat dengan rute baru dari Surabaya ke Medan mulai 249 ribu sekali jalan mulai 11 Juni 2010...Beli sekarang di airasia.com

Wisata-Pantai Kuta Bali

Pantai Kuta adalah sebuah tempat wisata yang terletak di sebelah selatan Denpasar, ibu kota Bali, Indonesia. Di Kuta terdapat banyak pertokoan, restoran dan tempat permandian serta menjemur diri.

Wisata JATIM PARK

Jatim Park adalah sebuah tempat rekreasi dan taman belajar yang terdapat di Kota Batu, Jawa Timur. Obyek wisata ini berada sekitar 20 km barat Kota Malang.Obyek wisata ini memiliki 36 wahana, diantaranya kolam renang raksasa, spinning coaster, dan drop zone.

Wisata Bahari Lamongan

Wisata Bahari Lamongan atau disingkat WBL, adalah tempat wisata bahari yang terletak di Kecamatan Paciran, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur. Tempat wisata ini dibuka sejak soft opening tanggal 14 November 2004. Beberapa wahana unggulan tempat wisata ini antara lain Istana Bawah Laut, Gua Insectarium, Space Shuttle, Anjungan Wali Songo, Texas City, Paus Dangdut, Tembak Ikan, Rumah Kaca, serta Istana Bajak Laut.

Wisata-Air Terjun Sedudo

Air Terjun Sedudo adalah sebuah air terjun dan obyek wisata yang terletak di Desa Ngliman Kecamatan Sawahan, Kabupaten Nganjuk, Jawa Timur. Jaraknya sekitar 30 km arah selatan ibukota kabupaten Nganjuk. Berada pada ketinggian 1.438 meter dpl, ketinggian air terjun ini sekitar 105 meter. Tempat wisata ini memiliki fasilitas yang cukup baik, dan jalur transportasi yang mudah diakses.

Wisata Telaga Sarangan

Telaga Sarangan merupakan obyek wisata andalan Magetan. Di sekeliling telaga terdapat dua hotel berbintang, 43 hotel kelas melati, dan 18 pondok wisata.Di samping puluhan kios cendera mata, pengunjung dapat pula menikmati indahnya Sarangan dengan berkuda mengitari telaga, atau mengendarai kapal cepat.Fasilitas obyek wisata lainnya pun tersedia, misalnya rumah makan, tempat bermain, pasar wisata, tempat parkir, sarana telepon umum, tempat ibadah, dan taman.

Pantai Popoh TulungAgung

Pantai Popoh, adalah obyek wisata pantai yang terletak di pesisir Samudra Hindia Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur, Indonesia. Pantai ini merupakan salah satu obyek wisata andalan Tulungagung.

Nusa Dua Beach Hotel Bali

Menginap di Nusa Dua Beach Hotel Bali hanya 950 rb, free benefits : gym, aerobic studio, sauna, jacuzzi, dan kids club..
Hub : Bali Cruisers Tour & Travel
Jl. Kedungdoro 74B No.30 Surabaya
(031) 5329950, (031) 5466827

Wisata Gunung Bromo

Gunung Bromo (dari bahasa Sansekerta/Jawa Kuna: Brahma, salah seorang Dewa Utama Hindu), merupakan gunung berapi yang masih aktif dan paling terkenal sebagai obyek wisata di Jawa Timur. Sebagai sebuah obyek wisata, Gunung Bromo menjadi menarik karena statusnya sebagai gunung berapi yang masih aktif.

Wisata Batu

Kota Batu pernah dijuluki sebagai Swiss Kecil di Pulau Jawa serta kawasan wisata pegunungan yang sejuk. Di obyek wisata Songgoriti terdapat Candi Songgoroto dan patung Ganesha peninggalan Kerajaan Singosari serta tempat peristirahatan yang dibangun sejak zaman Belanda.

Cakra Tours

Cakra Tours menyediakan paket umroh, harga mulai $ 1.600 Hotel Bintang 5 Grand Zam-Zam..
Hub: PT Cakra Tours dengan alamat Jl. Diponegoro no.39, telp : (031) 5663050..Hotline 24 jam: (031) 70994760..

Hotel Metropole Surabaya

Hotel Metropole promo 10Mei-30 Juni 2010 resto disc 30% all item, room disc 40% all type..
Hub : Jl. Kedungdoro 36-46 blok E No.20-21 telp. (031) 5324536

Wisata Ampel

Ampel, adalah sebuah kawasan di bagian utara Kota Surabaya, mayoritas penduduknya merupakan etnis Arab. Di kawasan ini kental suasana Timur Tengah, dan pasarnya menjual barang-barang dan makanan khas Timur Tengah. Kawasan Ampel merupakan salah satu daerah kunjungan wisata di Surabaya..
Hotel murah tengah kota Surabaya AC, Shower, makan pagi, hot water 2 menit dari Delta Plaza mulai 95 rb/mlm..
Hub : Sparkling Bock Packer Hotel
(031) 5321388 / (031) 7103288
Fantastic Family Package Hongkong 3 hr 2 mlm U$D 445..
Hub : Linda Jaya (031) 5047000
Penginapan LINDA AC 50 ribu untuk umum..
Hub: Jl. Embong Malang no.75D (sebelah Bank Ekonomi) telp : 0315313745
Pahe Tour BALI cuma 450ribu/org, Jogja 400ribu/org 3 hari 2malam min 10 orang, Hotel AC.. Hub: 03171032526

Kebun Binatang Surabaya

Kebun Binatang Surabaya memiliki 351 spesies satwa yang berbeda dengan jumlah lebih dari 2806 binatang..KBS juga menyediakan taman bermain,menunggang gajah atau kuda, dan naik perahu.. Lokasi ini terletak di Jl.Setail No.1 Surabaya..Dijamin anda dan keluarga senang setelah mengunjungi lokasi ini..

Pantai Parang Tritis yang indah

Pantai Parang Tritis memiliki butiran pasir halus yang akan beterbangan tertiup angin ketika anda menjejakkan kaki di pantai ini..Menjelang senja, langit yang tadinya berwarna biru berubah menjadi jingga keemasan atau merah menyala..Pantai ini terletak di Desa Parang Tritis, Kecamatab Kretek, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta...

Taman Mini Indonesia Indah

Taman Mini Indonesia Indah adalah taman miniatur yang secara utuh menggambarkan keanekaragaman budaya Indonesia dalam sebuah tampilan yang kecil namun indah..Selain itu TMII juga menyediakan sarana wisata outdoor..Lokasi ini berada Jalan Raya Pondok Gede Jakarta Timur, Provinsi DKI Jakarta..Dateng kesini gak bakal rugi dech..